Membuat Meta Tag Di Blog

Membuat Meta Tag
tipstrik.tk-Hai kali ini saya akan memberikan Tutorial Membuat Meta Tag di Blog
Baca Juga
Sebelum Membuat Meta Tag ada baiknya Kita mengetahui Terlebih dahulu apa itu meta tag.

Apa Itu Meta Tag?
Meta Tag Adalah Elemen Atau Tag yang berada di dalam HTML (Hyper Text Markup Language),Meta Tag Juga Sebagai Pemberi Informasi atau deskripsi dari suatu website yang dapat menjadi sumber data informasi bagi perayap di sebuah halaman web.Secara umum terdapat beberapa jenis meta tag.
Biasanya juga Meta Tag Terletak di Antara Tag <head> </head>

Jenis-Jenis Meta Tag


1. Meta Title
Dengan adanya Meta Title dapat berperan besar dalam SEO yang dapat berperan penting dalam faktor dasar search engine karena dengan adanya Meta Title Baik Pengunjung maupun search engine akan dengan mudah dapat mengetahui garis besar informasi yang disajikan.

2.Meta Keyword
Di Meta Keyword berisi beberapa kata keyword yang akan memudahkan robot search engine menemukan informasi berupa keyword dari website yang anda fokuskan

3.Meta Description
Pasti sudah banyak blogger yang sudah mengetahui atau bahkan menerapkannya. Meta Description
berisi deskripsi singkat mengenai blog ,Meta Desription juga sangat berperan besar di search engine
biasanya penulisan Meta Description Kurang dari 165 Kata.

4.Meta Robot
Meta Robot dapat menentukan web mana yang boleh atau tidak untuk di index oleh perayap
biasanya Meta Robot Berisi Follow,Index,NoIndex,Nofollow

5. Meta Content
Bisa dikatakan ini adalah Meta tag yang wajib, dan dianjurkan dipasang di website. Dengan memasang Meta Tag jenis ini, akan membuat search engine memuat set karakter yang sesuai, sebelum halaman yang di crawl tersebut dipublikasikan di indeks pencarian.

6. Meta Language
Meta ini digunakan untuk mendeskripsikan bahasa yang digunakan oleh website tersebut, ini juga untuk memudahkan search engine, jika seseorang mencari di google dan dia berasal dari Indonesia, maka website-website yang berbahasa Indonesia pasti akan di prioritaskan untuk muncul di hasil pencarian orang tersebut.

Cara Membuat Meta Tag Di Blog

1.Buka Blogger.com > Lalu Pilih Tema > Lalu Edit HTML
Edit HTML

2.Setelah Itu Cari Code <head> atau bisa lebih Mudah tekan Ctrl+F ketikkan <head> lalu copy code dibawah ini


Ini Kode Nya :



Penjelasan Kode
1.<meta content>='ISI DESKRIPSI ANDA' name='description'/>
Isi deskripsi maksimal 165 kata sebagai contoh deskripsi tentang blog tips trik menganai.....

2.<meta content>='ISI KEYWORD' name='keyword'/>
isi kan Keyword blog anda misalnya Tutorial Web,Tutorial Programming,Hacking,dll

3.Untuk <meta content> language bisa diganti dimana fokus bahasa blog juga ada <meta content> geo.country anda dapat mengganti tergantung dimana target negara yang mengunjungi blog anda

Sekian Tutorial Membuat Meta Tag di Blog semoga bermanfaat
jika ada yang ingin di tanyakan silakan berkomentar 

Subscribe to receive free email updates:

7 Responses to "Membuat Meta Tag Di Blog"

  1. Klo buat meta tag di wordpress gimana? :(

    ========================IKLAN========================
    Mau Dapet Uang Dari Internet? Cek Tutorialnya Disini! GRATIS!!!
    ========================IKLAN========================

    BalasHapus
  2. Coba - coba ah
    Makasih gan

    Salam kenal : Ikhya Ulummuddin

    BalasHapus
  3. yang tak cari cari dari kemaren akhirnya ketemu... ijin praktek gan

    BalasHapus
  4. Tidak begitu sulit untuk dicoba....izin coba gan

    BalasHapus
  5. hemm, fungsi meta tag itu sebenarnya apa sih, gan?

    BalasHapus