Kali ini saya akan memberikan solusi bagi sobat yang mengalami masalahWiFi Limited di Windows 8
1. Pertama matikan koneksi terlebih dahulu lalu klik kanan tombol start lalu akan muncul seperti di gambar
2. Klik Device Manager dan akan muncul seperti di Gambar
Untuk Network adapter berbeda tiap jenis dan model laptop nya jadi Uninstal Network Adapter untuk WiFi anda
3.Setelah Di Uninstal lalu lakukan seperti di gambar dan tunggu hingga proses selesai
4. lalu akan muncul gambar driver bertanda garis kuning yang artinya belum terinstal di laptop/ Pc anda
5. Klik kanan pada Driver tersebut lalu pilih Update Driver > Browse My Computer > Let Me Pick....> Pilih Driver > Finish
Itu Saja Langkah-Langkah dalam memperbaiki WiFi Windows 8
bagi yang kurang jelas bisa komen untuk lebih jelas
0 Response to "Mengatasi Limited WiFi di Windows 8"
Posting Komentar