Langkah Awal Mengenal Bahasa C++

Bahasa C++ adalah salah satu dari bahasa pemrograman . Bahasa C++ awalnya adalah bahasa C yang dikembangkan kembali.

Bahasa C menggunakan 2 konsep yaitu data dan algoritma
Data : bahan yang akan di olah
Algoritma : Metode atau cara mengolah data tersebut

Bahasa C++ merupakan bahasa low level artinya hanya mampu untuk membuat program sederhana dan jika di lakukan pada program yang rumit akan tidak efisien.


dan ada baiknya sebelum kita memulai proses anda mengenal lebih jauh apa saja fungsi code-code yang nanti di bahas bisa download di sini

langsung mulai saja dengan program pertama kita

code yang harus di ketikkan

#include <conio.h>
#include <iostream.h>

void main ()
{
cout<<" Program Pertama Ku " ;
cout<<" \n tipstrik " ;
getche () ;
}



lalu jalan kan dengan mengklik icon berikut

maka akan muncul jendela baru seperti ini

mari kita bahas kegunaan atau fungsi masing-masing kode diatas

1. #include<conio.h> atau #include<iostream.h>
ini adalah kode header dan memiliki fungsi masing-masing untuk lebih jelas baca pdf yang di download diatas

2. cout 
ini adalah kode keluaran sebenarnya ada lagi kode keluaran yang lain yaitu printf , jika ada yang mau menggunakan printf harus menambahkan header dengan #include <stdio.h> 

3.getche 
pasti banyak yang masih bingung kenapa tidak karena banyak blog,buku dan lainnya terkadang tidak menggunakan getche . getche berguna untuk menjaga agar layar di akan hilang sebelum mendapat perintah keluar. Ada juga beberapa code yang berfungsi menahan layar agar tidak menutup sendiri dapat anda baca di pdf yang saya berikan

sekian postingan saya mengenai langkah awal mengenal bahasa C++ 
dalam algoritma banyak cara untuk menyelesaikan masalah tergantung pemikiran kita sendiri 
jadi berbeda tidak masalah asal program tetap dapat berjalan

terima kasih


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Langkah Awal Mengenal Bahasa C++"

Posting Komentar